RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( R P P )
Nama Sekolah : SMA MUHAMMADIYAH
Guru : Nasrudin
Mata Pelajaran : FIQH IBADAH
Aspek : Fiqh
Kelas/Semester : XI SMA/II
A.
Standar Kompetensi :
Memahami Qurban
B.
Kompetensi Dasar :1. Memahami ketentuan dan cara-cara berqurban
C.
Indikator :1. a. Menjelaskan pengertian
dan dasar hukum Qurban
1. b. Menjelaskan syarat-syarat hewan qurban
1.
c. Menjelaskan tata cara penyembelihan
hewan qurban.
1.
d. Menjelaskan ketentuan pembagian
daging qurban
1. e. Menjelaskan hikmah ibadah qurban
D.
Tujuan Pembelajaran
Peserta didik dapat:
1.
Menjelaskan
pengertian dan dasar hukum Qurban.
2.
Menjelaskan
syarat-syarat hewan qurban.
3.
Menjelaskan
tata cara penyembelihan hewan qurban.
4.
Menjelaskan
ketentuan pembagian daging qurban.
E.
Materi Ajar (Materi pokok)
•QURBAN
•Pengertian dan Dasar Hukum
•Syarat-syarat Hewan Qurban
•Ketentuan dalam Qurban
•Tata Cara Penyembelihan Hewan
Qurban
•Ketentuan Pembagian Daging Qurban
•Hikmah Ibadah Qurban
F.
PENDEKATAN
Pendekatan yang digunakan dalam
pembelajaran ini adalah, pendekatan emosional, pendekatan rasional, pendekatan
fungsional, dan pendekatan pembiasaan.
G.
METODE PEMBELAJARAN
Metode pembelajaran yang akan saya
gunakan dalam menyampaikan materi ini, seperti disebut dalam kompetensi dasar
dan juga disajikan dalam peta konsep akan saya jabarkan dibawah ini:
1.
Untuk
KD mengenai memahami ketentuan dan cara-cara berqurban saya menggunakan metode
ceramah dan resitasi. Karena ketika penjelasan konsep saya menggunakan ceramah,
sedangkan untuk mengetahui seberapa paham siswa terhadap masalah qurban saya
menggunaka metode diskusi dan tanya jawab.
H.
LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
1.
Kegiatan
Awal (5 menit)
a.
Salam,
berdoa dan menanyakan keadaan siswa serta memberi motivasi belajar.
b.
Merapikan
kelas, menertibkan siswa dan membaca buku absensi siswa.
c.
Guru
memberitahukan kepada siswa tentang tujuan pembelajaran dan materi yang akan
dipelajari hari ini.
d.
Guru
melakukan tanya jawab tentang pelajaran sebelumnya dan dikaitkan dengan materi
yang akan dipelajari.
e.
Guru
memberikan soal pretes untuk memberikan apresepsi tentang materi yang
dipelajari.
2.
Kegiatan
Inti (35 menit)
KEGIATAN
|
ALOKASI WAKTU
|
PERTEMUAN
PERTAMA
Eksplorasi
a.
Menerangkan konsep dan mengaitkan dengan yang diajarkan
dengan fenomena kehidupan sehari-hari.
b.
Guru bertanya kepada peserta didik tentang materi hari
ini, untuk mengetahui sejauh mana pengetahuan mereka.
|
5 menit
|
Elaborasi
a.
Guru
menerangkan materi.
b.
Peserta
didik dirangsang untuk menjawab pertanyaan berdasarkan slide yang sudah
disediakan.
c.
Peserta
didik diperintah untuk mendemontrasikan materi.
d.
Peserta
didik mendiskusikan materi bersama guru di kelas.
|
35 menit
|
Konfirmasi
a).Memberikan apresiasi kepada
siswa yang aktif mengikuti pembelajaran.
b).Membacakan surat Al kautsar 1, 2
dan 3 sebagai penutup kegiatan.
|
5 menit
|
3.
Kegiatan
Akhir (5Menit)
a.
Refleksi
pembelajaran terkait proses pembelajaran dan guru memberikan kesempatan kepada
siswa untuk bertanya tentang materi yang belum dipahami.
b.
Menyimpulkan
materi pembelajaran.
c.
Guru
memberi tugas mengerjakan soal yang terdapat dalam buku paket atau LKS terkait materi
kepada peserta didik.
d.
Melakukan
penilaian terhadap partisipasi siswa dalam kegiatan pembelajaran.
e.
Guru
mengakhiri pelajaran dengan berdoa bersama dan salam.
I.
ALAT/SUMBER BELAJAR
1.
Buku
Fiqh Ibadah
2.
Sumber-sumber
dari internet
3.
Papan
Tulis / Spidol
4.
LCD Proyektor
5.
Laptop
6.
LKS
7.
Power
point
J.
EVALUASI
1.
Evaluasi Proses
Dilaksanakan ketika proses belajar mengajar berlangsung, adapun
cara evaluasinya dengan pengamatan. Hal yang perlu diamati adalah aspek
kognitif, afektif dan psikomotorik. Salah satu caranya adalah:
a.
Penilaian
Kognitif : Pertanyaan lisan dan tulisan.
b.
Penilaian
Afektif : Lembar pengamatan peserta didik.
c.
Penilaian
Psikomotorik : Lembar observas
1) contoh lembar pengamatan peserta
didik
No
|
Nama Siswa
|
Konsep
|
Partisipasi
|
Jumlah Skor
|
Nilai
|
1.
2.
3.
Dst.
|
2.
Evaluasi Hasil
Dilakukan
dengan menggunakan tes tertulis berbentuk essay dan penilaian pada praktek
siswa. Contoh soal essay adalah:
1. Jelaskan pengertian Qurban!
2. Sebutkan syarat-syarat hewan Qurban!
3. Sebutkan ketentuan dalam Qurban!
4. Sebutkan tata cara penyembelihan Qurban!
5. Tulislah salah satu dalil atau ayat tentang
hukum Qurban!
3.
Format
Kriteria Penilaian
No.
|
Aspek
|
Kriteria
|
Skor
|
1.
2.
|
Konsep
Partisipasi
|
* semua
benar
* sebagian
besar benar
* sebagian
kecil benar
* semua
salah
*
aktif berpartisipasi
*
sebagian besar aktif
*sebagian
kecil aktif
* tidak
aktif
|
A
B
C
D
A
B
C
D
|
4. Kriteria Nilai
A = 80 – 100
: Baik Sekali
C
= 60 – 69 : Cukup
B = 70 – 79 :
Baik D
= ‹ 60 : Kurang
Nilai = Jumlah skor perolehan / Jumlah aspek
Bantul, 12 November 2014
Mengetahui,
Guru Mapel Fiqh Ibadah
Ghoffar Ismail Nasrudin
NIP. NIM. 20120720089
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Ucapkan Salam